Where Leaders Are Well Made

Pemimpin.id adalah social startup yang mencetak para pemimpin hebat

Terinspirasi dari Rumah Peneleh milik HOS Tjokroaminoto, tempat pemimpin – pemimpin bangsa tinggal dan tumbuh. Kami memiliki tekad untuk membuat ekosistem kepemimpinan Indonesia lebih baik melalui berbagai kegiatan, pendidikan, dan penyebaran informasi.

Visi

Menciptakan ekosistem kepemimpinan Indonesia yang menumbuhkan, mendidik dan bersinergi.

Misi

1. Menjadi ruang sinergi anak muda Indonesia agar terciptanya inovasi sosial yang berkelanjutan.

2. Menumbuhkan anak muda Indonesia yang inklusif, efektif, dan memberdayakan serta memiliki growth mindset.

3. Mengubah mindset anak muda Indonesia mengenai makna kepemimpinan dengan cara kreatif dan mudah dipahami.

Prinsip Aksi

Bertumbuh

Bertumbuh

Bertumbuh adalah jiwa seorang pemimpin yang harus dilakukan terus menerus. Saat ia berhenti untuk belajar bertumbuh, saat itu ia berhenti menjadi seorang pemimpin

Berbagi

Berbagi

Berbagi pengetahuan adalah cara menerapkan ilmu yang sudah dipelajari. Pengetahuan adalah apa yang pemimpin bagikan

Bermanfaat

Bermanfaat

Bermanfaat adalah semangat seorang pemimpin dalam menyebarkan manfaat bagi sekitar

Dewan Direksi

Zensa Rahman

Managing Director

Sharmila A. Wijaya

Director of Growth

Tim

Jihan Naufaliza

Project Manager

Luthfiyah Zahra

Research and Development Officer

Aqmalia Shafira

Business Development

Bonaventura

Creative Lead

Cintya Tresna Walidain

Admin & General Affair

Ellian Irfan Juliano

Social Media Officer

Dewan Pembina

Susi Boediman Soemardi

Ketua Dewan Pembina (Career Coach, ACC - ICF Certified Coach dengan 25+ tahun Pengalaman Korporasi)

Salman Subakat

Pembina (CEO of PT Paragon Technology Innovation)

M. Ajie Santika

Pembina (Co-Founders of Feedloop.ai)

Tita Djumaryo

Pembina (Owner and Art Director of Ganara Art Studio)

Hendro Fujiono

Pembina (Co-Founder of Fuji Shepherd & Associaties)

Yudo Anggoro

Pembina (Director of Center for Policy and Public Management at School of Business and Management ITB)

Dewan Pengawas

Ivan Ahda

Pengawas (Direktur Deputi Pusat Studi Pendidikan dan Kebijakan)

M. Kamal Muzakki

Pengawas (Director of Rumah Amal Salman)

Ardanti Andiarti

Pengawas (Educational Researcher Pusat Studi Pendidikan dan Kebijakan)

Pandu Kartika Putra

Pengawas (Consultant, Digital Government The World Bank)

Mari bersama wujudkan kepemimpinan
Indonesia yang lebih baik!